Sorotan24.com, Jakarta – Jisoo adalah salah satu member dari grup tersohor Blackpink. Memiliki wajah cantik, menjadikannya sebagai visual dari grup asuhan YG Entertaiment tersebut. Jisoo sering menampilkan gaya fashionnya yang menarik. Berikut inspirasi gaya fashion untuk mu dengan style keren ala Jisoo Blackpink.
- Mengenakan pakaian olahraga berwarna senada dan dipadukan dengan sepatu berwarna putih membuat penampilan mu makin kece