Sorotan News – Pemerintah Kota Semarang melalui Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi telah mengumungkan Rumah Sakit Rujukan dan penampungan pasien Covid-19 di wilayahnya, Saat ini sudah tersedia 30 Rumah Sakit rujukan penampungan Pasien Covid-19 di wilayah Kota Semarang .
Diketahui sebelumnya, IGD Rumah Sakit diwilayah Kota Semarang sempat hampir penuh beberapa waktu lalu dengan adanya peningkatan penularan virus Covid-19.
Baca Juga : INI DAFTAR 25 RUMAH SAKIT RUJUKAN PASIEN COVID-19 DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
Rumah sakit rujukan dan penampungan Pasien Covid-19 yang tersedia saat ini diaharpkan bisa membantu proses penanganan pasien Covid-19 di wilayah Kota Semarang.
Berikut daftar 30 Rumah Sakit di wilayah Kota Semarang!
- RSUP Dr. Kariadi Semarang
- RS St. Elisabeth Semarang
- RSU William Booth
- RS Telogorejo Semarang
- RS Permata Medika
- RS Bhakti Wira Tamtama Semarang
- RSI Sultan Agung Semarang
- RS Roemani Muhammadiyah Semarang
- RS BHAYANGKARA SEMARANG
- RSU Panti Wilasa Citarum
- RSJD Dr. Amino Gondohutomo
- RSUD Tugurejo Semarang
- RS HERMINA PANDANARAN
- RS Panti Wilasa Dr Cipto
- RSIA Bunda Semarang
- RS Banyumanik
- RSUD K.R.M.T. Wongsonegoro Semarang
- RS Hermina Banyumanik Semarang
- RS Columbia Asia Semarang
- RS Nasional Diponegoro
- Siloam Hospital Semarang
- RS Umum Banyumanik 2
- RS Darurat Covid Kota Semarang
- Asrama Haji Transit
- Balai Kesehatan Indra Masyarakat
- Isolasi Diklat BKPP
- MIracle Healing Center
- Isolasi Rumah Dinas Walikota
- Rumah Isolasi UIN
- Rumah Isolasi Wonolopo