Perkiraan Cuaca, Sabtu 22 Agustus: Cerah Berawan hingga Hujan Ringan di Jabodetabek

Sorotan24.com, Jakarta – Perkiraan cuaca hari ini, Sabtu (22/8/2020) diprediksi BMKG cuaca cerah berawan di sebagian besar wilayah Ibu Kota.

Berdasarkan laman resminya, bmkg.go.id, langit cerah berawan akan berlangsung hingga malam nanti. Namun di siang hari, Jakarta Selatan dan Jakarta Timur akan diguyur hujan ringan. Saat malam wilayah Bogor akan diguyur hujan sedang.

Hujan juga diperkirakan akan turun di sejumlah Ibu Kota lainnya. BMKG bahkan memperingatkan adanya potensi petir dan angin kencang di beberapa titik kota.

“Waspada potensi terjadinya hujan disertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah Kab. Bogor, Kota Bogor, Kota Depok, Kab. Bekasi, Kab. Sukabumi, Kota Sukabumi, Kab. Cianjur, Kab. Bandung Barat, Kab. Bandung, Kab. Garut, Kab. Tasikmalaya dan Kab. Ciamis, Kota Banjar, Kab. Pangandaran pada waktu sore hingga menjelang malam hari,” ungkap BMKG di peringatan dini cuaca hari ini. 

Namun, pagi ini cuaca di wilayah Depok, Bogor, Bekasi, Tangerang, dan Kepulauan Seribu diprediksi bakal cerah berawan.

Berikut prakiraan cuaca Jabodetabek selengkapnya yang dikutip dari laman resmi BMKG:

 Kota 

 Pagi 

 Siang 

 Malam 

 Jakarta Barat 

 Cerah Berawan

 Cerah Berawan

 Cerah Berawan

 Jakarta Pusat

 Cerah Berawan

 Cerah Berawan

 Cerah Berawan

 Jakarta Selatan

 Cerah Berawan

 Hujan Ringan

 Cerah Berawan

 Jakarta Timur

 Cerah Berawan

 Hujan Ringan

 Cerah Berawan

 Jakarta Utara

 Cerah Berawan

 Cerah Berawan

 Cerah Berawan

 Kepulauan Seribu

 Cerah Berawan

 Cerah Berawan

 Cerah Berawan

 Bekasi

 Cerah Berawan

 Cerah Berawan

 Berawan

 Depok

 Cerah Berawan

 Cerah Berawan

 Hujan Ringan

 Bogor

 Cerah Berawan

 Cerah Berawan

 Hujan Sedang

Tangerang

Cerah Berawan

Berawan

Berawan

 

Follow Us :

Leave a Reply

Your email address will not be published.