Tahukah kamu bahwa ternyata selama tiga bulan terakhir ini telah terjadi beragam fenomena antariksa loh. Namun dikabarkan pada awal April 2021, tepatnya dalam pekan ini juga akan disambut dengan dua fenomena antariksa lagi. Wow, apa saja ya kira-kira? Jadi, dua fenomena ini adalah peristiwa Konjungsi bulan Antares dan Fase Perbani....