Sorotan24.com, Jakarta – Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Awi Setiyono akhirnya merespons video yang diunggah oleh Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (KontraS) di media sosial.Video itu memperlihatkan kekerasan oknum polisi kepada para peserta demo."Kalau video saya sudah melihat, mohon maaf kalau yang video itu memang ada tendensius...