0

Ibrahimovic Setelah Pulih Dari Covid-19 Langsung Cetak Gol Untuk Milan

Sorotan24.com, Jakarta – Setelah pulih dari Covid-19 Ibrahimovic dalam pertandingan pertamanya bersama AC Milan merasa senang dapat mencetak 2 gol. Dengan bercandaanya dia bahwa virus tidak akan membuatnya absen dari Derby della Madonnina hari Sabtu melawan Inter.Dwi gol dari penyerang Swedia itu membuat Inter kalah dalam derby untuk pertama kalinya...