0

Luis Suarez Terpapar Virus Covid-19

Sorotan24.com, Jakarta – Pemain Uruguay sekaligus penyerang Atletico Madrid Luis Suarez dinyatakan positif virus corona. Ia mengidap penyakit tersebut saat membela timnas Uruguay dalam Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Amerika Selatan.Pernyataan Suarez positif virus corona diinfokan setelah dirinya melakukan tes terakhir yang dilakukan AUF usai pemain belakang Uruguay Matian Vina...