0

Wagub DKI: Pengoperasian Bisokop Pada PSBB Transisi Jadi Wewenang Pengelola Gedung

Sorotan24.com, Jakarta – Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengatakan, keputusan untuk pengoperasian kembali bioskop di DKI Jakarta pada masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Transisi menjadi wewenang masing-masing pengelola gedung.Pemprov DKI tidak bisa memaksakan pengelola gedung untuk segera melakukan pengoperasian kembali bioskop seiring dengan pelonggaran yang diberlakukan."Ya itu...