Sorotan24.com, Indonesia - Kue lumpur pisang keju merupakan sajian kuliner khas nusantara yang banyak diminati oleh masyarakat Indonesia untuk dijadikan cemilan. Kue lumpur pisang keju memiliki cita rasa yang lezat dan tekstur yang empuk, serta dapat membuat perut menjadi kenyang. Bahan pembuatannya yang sederhana dan cara memasaknya yang praktis, menjadikan kue...