Sorotan24.com, Jakarta - Hidayat Nur Wahid selaku Wakil Ketua MPR RI menegaskan bahwa, dengan memakmurkan masjid maka radikalisme dapat dicegah dan juga dihilangkan. Maka dari itu, menurut Hidayat masjid perlu dimakmurkan oleh anak-anak muda yang memiliki pengetahuan islam sehingga mewujudkan islam yang rahmatan lil alamin.Seperti dilansir dari detik.com, “Dengan memakmurkan...