Sorotan24.com, Indonesia – Dilansir sport.detik.com. Anthony Ginting Telah Kalah Di Semifinal. Dengan Demikian, Indonesia tinggal Mengharap kepada Greysia Polii/Apriyani Rahayu Untuk medali emas di Olimpiade Tokyo 2020.
Anthony kalah dari Chen Long dalam 2 game langsung 16-21 dan 11-21 dalam pertandingan di Musashino Forest Plaza, Minggu (1/8/2021) siang WIB. Dengan kekalahan itu Anthony akan melawan Kevin Cordon asal Guatemala untuk perebutan medali perunggu.
Ini berarti Indonesia hanya mempunyai satu kesempatan terakhir untuk mendapatkan emas olimpiade, yang dipegang Greysia/Apriyani.
Lalu, Bagaimana profil Greysia Polii, Apriyani Rahayu, dan Anthony Ginting.
Baca Juga : Ditawar Dengan Harga Tinggi Oleh Chelsea, Erling Haaland Mengindikasikan Bertahan di Dortmund
Profil Greysia Polii
Nama Lengkap : Greysia Polii
Kebangsaan : Indonesia
Lahir : 11 Agustus 1987 (umur 33) Jakarta, DKI Jakarta
Tinggi : 1,63 m
Berat : 55 kg
Pegangan : Kanan
Profil Apriyani Rahayu
Nama Lengkap : Apriyani Rahayu
Lahir : 29 April 1998 (umur 23) Lawulo, unaaha Sulawesi Tenggara
Tinggi : 1,63 m
Berat : 64 kg
Pegangan : Right
Profil Anthony Ginting
Nama lahir : Anthony Sinisuka Ginting
Kebangsaan : Indonesia
Lahir : 20 Oktober 1996 (umur 24) Cimahi, Jawa Barat, Indonesia
Tinggi : 1,71 m
Berat : 64 kg
Pegangan : Right